





Untuk pertama kalinya, KIBOU membuka kafe di festival Acty NIshio.




Kelas KANEN, kelas NOZOMI dan juga kelas SD~SMP telah bekerja keras untuk membuat hiasan juga spanduk untuk kafe ini.
Kafe Kibou mengeluarkan minuman hangat, juga mengadakan tiket lotre makanan ringan, juga didekorasi dengan foto-foto anak yang sedang belajar.
Terdapat banyak orang yang datang sehingga suasananya sangat meriah.
Anak-anak berinteraksi dengan orang sehingga mereka dapat belajar bahasa juga dapat berlatih berbicara bahasa Jepang melalui pembicaraan terhadap pelanggan.
Terima kasih kepada semuanya.