Apakah anda sudah melihat berita?
Di Prefektur Aichi, keadaan darurat akan diumumkan oleh pemerintah. (23 Agustus)
Karena pihak yang terinfeksi virus Covid-19 telah semakin bertambah.
Oleh karena itu, sebagai pencegahan penyebaran virus ini, seluruh kelas KIBOU akan dilaksanakan secara ONLINE
Bagi pihak yang tidak bisa mengikuti pembelajaran secara ONLINE (bagaimanapun juga), dapat libur untuk sementara waktu.
Kami memohon maaf untuk ketidaknyamanannya.
Ini semua untuk menjaga dan melindungi kesehatan seluruh pihak dan juga para guru.